Emilia Contessa - Putri dusun

Posted on | Wednesday, September 24, 2014 | No Comments

 Bila senja telah datang angin berbisik
Menyambut puteri sayang si putri dusun
Gadis berkebaya berkerudung putih kebaya panjang
Iman teguh berbakti taat sembahyang

Ingin ku sunting dikau melati dusun
Sepenuh iman cinta tuntunan Tuhan
Akan ku tatapkan selalu dalam hati dan kalbuku
Akan ku dendangkan dikau laguan rindu

Kerling sinar matamu bak fajar pagi
Iman teguh berbakti taat sembahyang
Duhai putri jelita jangan abaikan
Rasa cinta dan kasih sepenuh hati

Ingin ku sunting dikau melati dusun
Sepenuh iman cinta tuntunan Tuhan
Akan ku tatapkan selalu dalam hati dan kalbuku
Akan ku dendangkan dikau laguan rindu

Kerling sinar matamu bak fajar pagi
Iman teguh berbakti taa sembahyang
Duhai putri jelita jangan abaikan
Rasa cinta dan kasih sepenuh hati

Comments

Leave a Reply

Popular Posts